Padang, Hari Kamis Tanggal 16 Januari 2025 dilaksanakan seminar kasus mahasiswa tentang klien gangguan jiwa dengan diagnosa isolasi sosial, halusinasi dan resiko perilaku kekerasan dengan tujuan mahasiswa dapat menerapkan askep gangguan jiwa dan di konferensikan dihadapan subag diklat, kepala ruangan, ci klinik dan ci akademik. Setelah dilaksanakan seminar tim diklat sekaligus melaksanakan penutupan praktik klinik keperawatan jiwa selesai praktek hari Sabtu tanggal 18 Januari.